Fakta Liga Champions Dalam Angka Musim 2015-2016

Fakta Liga Champions Dalam Angka Musim 2015-2016Bolasportek - Liga Champions Eropa adalah Liga paling prestisius di Eropa, dimana masing masing klub berambisi menjuarai si trofi kuping lebar tersebut, dan bahkan para pemilik yang notabene klubnya yang sudah juara di liga negara masing masing tetap saja memiliki ambisi tersendiri, dan memperkuat amunisi klub dengan cara membeli pemain agar suatu saat bisa berjaya di kompetisi untuk benua biru tersebut.

Liga Champions musim 2015-2016 baru saja menyelesaikan pertandingan pertamanya pada pertengahan September kemarin, terbagi 8 grup dan memiliki masing masing 4 tim di setiap grup, Musim ini melahirkan banyak reuni entah itu dari pemain maupun pelatih.

Keunikan lainnya yaitu dalam pembagian hadiah yang jika di kalkulasikan para kontestan akan mendapatkan pendapatn kenaikan 50% dan pembagian hadiah nantinya yang juara akan mendapatkan 15 Juta Euro dan bahkan jika mengumpulkan kemenangan dari fase grup maksimal pendapatan pun bertambah menjadi 55 Juta Euro.

Reuni akbar pun tersaji di fase grup Liga Champions, pertama-tama datang dari Jose Mourinho, Pria yang pernah melahirkan gelar treeble winner ke FC Porto yang kini membesut Chelsea, kembali berhadapan dengan klub yang membesarkan namanya tersebut, kemudian Falcao yang juga menjadi striker ganas di kala mmebela kostum garis putih biru, sekarang akan bereuni kembali.

Tak lupa juga, Fernando Llorente dan Memphis Depay yang dulunya membela kesebelasan masing masing Juventus dan PSV kini harus menantang klub tersebut di fase grup, bahkan yang paling menghebohkan datang dari Zlatan Ibrahimovic, mengetahui mantan pemainnya akan bereuni, Ipswich langsung mengadakan pesta kecil kecilan.

Berikut Fakta Liga Champions Dalam Angka Musim 2015-2016

1. Astana adalah klub pertama dari Khazakstan yang berpartisipasi di babak fase grup Liga Champions.

2. Sejauh ini tidak ada tim yang bisa memenangka Liga Champions dua kali berutur-turut.

3. Anceloti berhasil memenangkan gelar Liga Champions sebagai pelatih pada masing masing, Ac Milan (2003 & 2007) dan Real Madrid  (2014)

4. 4-0 adalah kemenangan terbesar di final UCL (Barcelona vs Ac Milan tahun 1994)

5. Gol yang pernah di cetal Lionel Messi dan Luiz Adriano di satu pertandingan saja

6. Assist Lionel Messi selama gelaran musim 2015-2016

8. 8-0 adalah marjin tertinggi kemenangan di Liga Champions saat Liverpool mengalakan Besiktas pada tahun 2007

10. Jumlah gol yang di cetak oleh Messi, Neymar dan Ronaldo pada musim lalu

11. Offside yangg berhasil di kumpulkan Luiz Suarez pada musim lalu

15. Juta euro akan di berikan kepada pemenang kompetisi ini

17. Tahun 194 hari, pencetak gol termuda di UCL adalah Peter Ofori-Quaye yang mencetak gol untuk Olympiakos pada tahun 1997.

24 Gol kebobolan yang di alami oleh Shakhtar Donetsk pada babak penyisihan grup adalah catatan pertahanan terburuk.

25 Pertandingan tak terkalahkan atau Rekor tak terkalahkan Manchester United di UCL bermula sejak musim pada 2007/08 dan kemudian di patahkan Barca di final 2009

28. Adalah tanggal final Liga Champions musim ini, pada tanggal 28 mei yang akan di laksanakan di Milan

36. Pelanggaran yang dilakukan oleh Arturo Vidal pada musim 2014/15 UCL.

38. Tahun dan 59 hari, adalah usia ketika Totti mencetak gol di tahun 2014, yang menjadikannya pemain tertua yang mencetak gol di UCL.

39. Pelanggaran yang diderita musim lalu oleh Neymar

55. Juta Euro adalah total hadiah jika klub berhasil meyapu bersih semua laga dari fase grup sampai babak final.

180. adalah angka jumlah penonton yang di perkirakan menonton Final Liga Champions nanti

Comments